Ide Resep Masak Brownies Puding

Ide Resep Masak Brownies Puding Apa kabar Bunda Cantik Sahabat Ide Resep Masak, Pada Kesempatan kali ini, redaksi Ide Resep Masak mengulas artikel dengan Judul Ide Resep Masak Brownies Puding. Kami telah mengulas resep menarik dan lezat dan tentu saja mudah untuk dicoba serta dipraktekkan sendiri oleh Bunda di rumah. Semoga ide resep masak kali ini bermanfaat untuk Bunda jadikan pedoman contoh dalam menyediakan hidangan masak untuk keluarga tercinta di rumah. Oke, Langsung saja simak ulasannya berikut ini..

Judul Artikel: Ide Resep Masak Brownies Puding

lihat juga


Ide Resep Masak Brownies Puding

Terima kasih mom @hanhanny atas Ide Resep Masaknya.

Brownies Puding
By @hanhanny

Nyobain Bikin Puding Brownies, browsing2 nemu resep puding browniesnya mb Retno Setiyaning, bahannya mudah bikinnya juga ngga lama 😊
Aku pake 1/2 resep aja dari resep aslinya, siapa tau ada yg berminat bikin, nih aku share resepnya 😊

Brownies Puding
source : Retno Setiyaning by Dapurnya Nafarel

Bahan :
500 ml susu uht cair plain
3 lmbar roti tawar tanpa kulit
1 bgkus agar2 plain ( aku pke swallow globe )
1 sdm coklat bubuk
50 gr coklat batang (dark chocolate),potong2 kecil
1 kuning telur
100 gr gulapasir ( manis sesuai selera )

Pelengkap :
Almond Slice disangrai.

Cara Membuat:
Masak dan Larutkan dlu Coklat bubuk dan coklat batang dgn sdikit susu cair, sisihkan.
Blender Roti Dgn Susu Cair smpai halus, lalu masukan dalam panci, campurkan jg agar2, coklat yg telah dilelehkan,aduk rata masak dgn api sedang, ambil sdikit adonan taruh dimangkok, campurkan dgn kuning telur, aduk rata, masukan kmbli kepanci  dan aduk rata smpai mendidih, matikan api.
Tuang kedalam Cetakan Brownis, tata almond slice diatasnya,dinginkan puding hingga bnar2 dingin dan mngeras.
Lepaskan Dari Loyang, Potong2 Sesuai Selera.


Demikianlah Mom Ide Resep Masak Brownies Puding

Ulasan Ide Resep Masak kita kali ini Ide Resep Masak Brownies Puding, Semoga bermanfaat bagi Bunda dalam menyusun hidangan lezat untuk keluarga tercinta.

Bunda sedang membaca Ide Resep Masakan Ide Resep Masak Brownies Puding Link Tautan Resep ini adalah https://ideresepmasakbunda.blogspot.com/2019/03/ide-resep-masak-brownies-puding.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ide Resep Masak Brownies Puding"

Posting Komentar