Judul Artikel: Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau)
Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau)
Terima kasih mom @alyahdr atas Ide Resep Masaknya.
Green Noodles (Mie Hijau)
By @alyahdr
Bismilllah...
Bahagia itu sederhana.. ketika kamu mencoba sesuatu dan langsung berhasil🤗🤗🤗.
Jazakallah mbak herboskitchen yang udah share resepnya..😘😘😘😘...
Green Noodles (Mie Hijau)
Source herboskitchen
Bahan:
700 gram tepung protein tinggi
300 gram tepung tapioka
180 gram telur kocok (3 butir telur uk besar)
50 gram minyak ayam/minyak goreng
150 gram english spinach (daun nya saja)
50 ml air + 100 ml
1 sdm garam
Cara membuat :
Blender daun spinach + 50 gram air, saring dengan kain bersih (menghasilkan 150 ml sari bayam) tambahkan 100 ml air dan minyak ayam, panaskan sampai hangat (tidak mendidih)
Ayak kedua jenis tepung, tambahkan garam whisk rata dalam mangkok mixer, buat lubang di tengah, mixer dengan kecepatan rendah menggunakan pedal spiral
Tambahkan bahan cair, aduk rata (bukan kalis) tutup lap bersih, diamkan 30 menit
Ambil sekepal/sesuai selera dough, giling dengan ketebalan 0, sampai halus, turunkan ke ketebalan 1, giling sampai halus, ulangi langkah diatas sampai tingkat ketebalan yang diinginkan (saya no 3)
Giling adonan menggunakan pedal spaghetti/mie, taburi tepung tapioka, gulung
Tempatkan dalam wadah bertutup yang dialasi kain, tutup rapat dan simpan dalam kulkas.
Mie siap digunakan, tahan 3 hari.
Demikianlah Mom Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau)
Ulasan Ide Resep Masak kita kali ini Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau), Semoga bermanfaat bagi Bunda dalam menyusun hidangan lezat untuk keluarga tercinta.
Bunda sedang membaca Ide Resep Masakan Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau) Link Tautan Resep ini adalah https://ideresepmasakbunda.blogspot.com/2018/10/ide-resep-masak-green-noodles-mie-hijau.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
0 Response to "Ide Resep Masak Green Noodles (Mie Hijau)"
Posting Komentar